Kamis 08 Dec 2016 07:18 WIB

Ini 10 Hal yang Bikin Anda Kangen dengan Ponsel Jadul

Rep: Kabul Astuti/ Red: Bilal Ramadhan
Telepon seluler/ponsel jadul (ilustrasi)
Foto:
Telepon seluler/ponsel jadul (ilustrasi)

6. Tidak ada layar warna. Semua berwarna hitam dan hijau

7. Ponsel flip and sliders mewakili lambang kecanggihan. Produk ini pertama kali muncul sekitar tahun 1997

8. Jumlah teks sangat terbatas

160 karakter Anda sangat berharga! Untuk menghasilkan satu karakter bisa butuh tiga kali ditekan pada tombol yang sama. Tidak ada emoji atau karakter-karakter yang mewakili emosi untuk disisipkan.

 

9. Semua yang bisa Anda lakukan hanyalah, melakukan panggilan telepon dan mengirim pesan singkat

Yah, ponsel Anda mungkin juga punya jam atau kalkulator. Nokia 7110 yang dirilis pada Oktober 1999 mulai menghadirkan peramban internet pertama di Inggris.

 

10. Oh, tentu saja. Anda bermain gim ular sepanjang hari, setiap hari

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement