Rabu 06 Mar 2024 09:09 WIB

BMKG Sebut Hujan Masih Berpotensi Turun Akibat MJO dan Rossby Ekuator

MJO terletak di Samudera Hindia dan gelombang Rossby Ekuatorial ada di Sumatera utara

Warga memakai payung saat hujan turun di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Selatan, Jumat (19/1/2024). BMKG menyebut curah hujan masih tinggi karena MJO dan Rossby Ekuator.
Foto:

Sementara itu Kepulauan Sunda Kecil yang diprediksi hujan ringan ada di Mataram dan Denpasar, serta hujan petir di Kupang yang perlu diwaspadai oleh masyarakat setempat.

Lalu cuaca Pulau Kalimantan yang diperkirakan mengalami hujan ringan terletak di Tanjung Selor, Samarinda, dan Palangka Raya. Adapun hujan petir di Pontianak dan Banjarmasin.

Kemudian, cuaca Pulau Sulawesi umumnya hujan ringan mulai dari Kendari, Makassar, dan Palu. Sedangkan hujan lebat hanya berpotensi terjadi di Mamuju serta hujan petir di Manado dan Gorontalo.

BMKG memperkirakan wilayah timur Indonesia yang mengalami hujan ringan hingga sedang ada di Manokwari, Jayapura, dan Ternate. Cuaca hujan petir hanya diprediksi terjadi di Ambon.

"Gelombang tinggi secara umum di wilayah Indonesia berkisar antara 1,25 hingga 2,5 meter," kata Efa Septiani.

 

 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
Advertisement
Advertisement