REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Orang yang menggunakan YouTube untuk menonton video musik atau konten lainnya tahu bahwa platform tersebut sekarang menampilkan iklan lebih dari sebelumnya. Meskipun sangat penting bagi perusahaan menjalankan iklan untuk menghasilkan pendapatan, itu akan sedikit mengganggu ketika Anda mendapatkan empat hingga lima iklan di video panjang (populer).
Untungnya, YouTube masih hanya menampilkan satu atau dua iklan di sebagian besar video. Itu masih mengganggu bagi banyak orang, terutama ketika Anda tidak mendapatkan tombol lewati. Berikut ini adalah berbagai metode yang dapat Anda coba untuk memblokir iklan di YouTube, dilansir dari India Today, Ahad (16/1/2022).
Cara memblokir iklan YouTube di Android :