Jumat 04 Mar 2016 22:36 WIB

Kini Pengguna Windows 10 Dapat Gunakan Teks dalam Video Pribadi

Rep: Lintar Satria/ Red: Dwi Murdaningsih
Windows 10
Foto: PC World
Windows 10

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Windows 10 mengeluarkan pembaruan terbaru. Setelah mengeluarkan Groove Music di Xbox One, Windows mengeluarkan update applikasi pada film dan TV. Kini pengguna Windows dapat memasang teks terjemahan dalam video pribadi mereka.

"Dengan versi terbaru dari @MicrosoftMoviesTV pada Windows10 anda dapat memilih teks terjemahan selama memainkan videp pribadi anda," kata Ellen Kilbourne, salah satu insiyur Microsoft di Twitternya, seperti yang dilansir dari winbeta.com, Jumat (4/3).

Belum banyak yang dapat diketahui dari aplikasi ini. Namun Windows sudah mengkonfirmasi dalam situs mereka windowscentral.com.

baca  juga: LG 360 Cam Mempermudah Berbagi Konten dengan Google Street View

Seberapa tertarik Kamu untuk membeli mobil listrik?

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement