REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Bentuk tampilan iPad 2 sangat tipis hanya 0.34 inchi tapi iPad 3 akan lebih tipis dan ringan karena ada perbaruan dari sisi baterainya.
Menurut Taiwan Economic News, dua pabrik pemasok iPad dan baterai MacBook, Simplo Technology Co dan Dynapack Internasional Teknologi Corp bersiap membuat perangkat baru pada awal Q4 2011 dan produksi massal pada kuartal pertama 2012.
Baterai baru itu akan membuat iPad 3 lebih tipis, lebih ringan dan hemat energi, tentunya harga iPad 2 akan lebih mahal sekitar 20 - 30% karena teknologi canggih yang digunakan.
Mudah-mudahan, harga mahal itu tidak berimbas pada produk terbaru yang akan segera diluncurka
sumber : antara
Advertisement